Rumahku Surgaku
Upaya Membina Rumah Tangga Sakinah, Mawaddah, dan Rahmah
Iklan
Aku Berdandan Untuk Istriku Seperti Aku Suka Istriku Berdandan Untukku
Oleh: Ust. Abu Ammar al-Ghoyami
Aku Berdandan Untuk Istriku Seperti Aku Suka Istriku Berdandan Untukku[1]
Sesungguhnya Alloh azza wajalla Maha Adil, dan Dia memerintahkan kepada keadilan dalam seluruh urusan. Di antara keadilan yang harus ditunaikan dalam rangka menggapai taqwa adalah adil dalam hak dan kewajiban antara pasutri.
Yang harus diketahui terlebih dahulu bahwa tidak ada hak suami yang harus ditunaikan istri melainkan telah diseimbangkan dengan kewajiban istri itu sendiri. Baca lebih lanjut
Iklan
Agungnya Fadhilah Tauhidulloh* Bagaimana Kita Meraihnya
Oleh: Ust. Abu Ammar al-Ghoyami
وَمَا خَلَقْتُ الْجِنَّ وَالإنْسَ إِلا لِيَعْبُدُونِ (٥٦)
Dan Aku tidak menciptakan jin dan manusia melainkan supaya mereka beribadah kepada-Ku. (QS. adz-Dzariyat [51]: 56)
Begitulah firman Alloh azza wajalla yang sering kita baca dan kita dengar. Dalam firman-Nya tersebut Alloh azza wajalla menyebutkan hikmah yang sangat agung dari diciptakannya kita semua sebagai manusia, yaitu agar kita beribadah kepada-Nya semata. Baca lebih lanjut
Iklan
SOAL JAWAB : Benarkah Iman Bertambah dan Berkurang? Dan Bagaimana Kiat menambah Iman?
Assalamu’alikum
ustadz, ana mau tanya.
1. apakah benar iman itu bisa bertambah dan berkurang.
2. bagaimana kiat – kiatnya agar iman kita selalu bertambah / stabil
1. apakah benar iman itu bisa bertambah dan berkurang.
2. bagaimana kiat – kiatnya agar iman kita selalu bertambah / stabil
agus wijaya – wijaya###@ymail.com
Jawaban:
Wa’alaikumussalam.
Semoga Antum dan kita semua dalam pemeliharaan Allah ta’ala.
Benar, iman itu bisa bertambah dan berkurang.Adabeberapa dalil tentang hal ini, seperti firman Allah ta’ala di dalam surat Ali Imron [3]: 173: Baca lebih lanjut
Iklan
Waspadai Syirik dalam Rumah Tangga
Oleh: Al Ustadz Abu Ammar Abdul Adhim al-Ghoyami
Rosululloh shallallahu ‘alaihi wasallam telah menyifati kesyirikan sebagai sesuatu yang sangat lembut dan sulit disadari adanya, sehingga ia sering kali terjadi di luar kesadaran pelakunya. Sampai-sampai beberapa ragam kesyirikan pun bisa terjadi dalam kehidupan rumah tangga dan tidak di sadari oleh keluarga tersebut. Malahan, banyak di antara kesyirikan yang sudah sangat kental dengan pola kehidupan sebagian keluarga. Berbagai kesempatan dan keadaan yang ada selalu saja mengundang terjadinya kesyirikan. Baca lebih lanjut
Iklan
Muharram Bulan Mulia Jangan Dinodai
Oleh: Al Ustadz Abu Ammar Abdul Adhim al-Ghoyami
Saat ini, kita tengah berada di bulan Dzul Hijjah dan beberapa saat lagi kita akan memasuki bulan Muharrom. Ialah satu di antara empat bulan lainnya yang dimuliakan Alloh azza wajalla. Alloh azza wajalla menjadikan masa dalam setahun dua belas bulan lamanya. Dia jadikan di antara dua belas bulan itu beberapa bulan yang lebih diutamakan dengan kemuliaan tertentu daripada bulan-bulan lainnya. Alloh azza wajalla menyebutkan di dalam al-Qur’an: Baca lebih lanjut
Iklan
Komentar
Posting Komentar